PEMBAGIAN SERTIFIKAT PELATIHAN DIVING KEPADA SISWA MARINE CLASS SMA NEGERI 2 TEJAKULA

19 Januari 2026 11:55:04 WITA

Pada hari ini, Senin (19/01/2026), telah dilaksanakan pembagian sertifikat secara simbolis pelatihan Diving kepada siswa Marine Class SMA Negeri 2 Tejakula.

Pembagian sertifikat dilakukan secara langsung oleh Perbekel Bondalem, bertempat diruang rapat Kantor Perbekel Desa Bondalem, hadir pula Bapak Nyoman Sugiartha selaku Instruktur Dive di Desa Bondalem, serta Bapak I Made Subagia, S.pd selaku Wakil Ketua BPD.

Sebanyak 5 sertifikat berhasil diserahkan kepada peserta yang telah menyelesaikan pelatihan di Tahun 2025 kemarin.

Semoga sertifikat yang diterima dapat menjadi bekal berharga bagi para siswa dalam mengembangkan kompetensi di bidang kelautan dan pariwisata bahari, sekaligus berkontribusi pada kemajuan ekonomi dan kelestarian sumber daya alam Desa Bondalem.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Bondalem

tampilkan dalam peta lebih besar